BNI Dorong UMKM Naik Kelas, Lahirkan Pahlawan Ekonomi dari Ngawi

BNI Dorong UMKM Naik Kelas, Lahirkan Pahlawan Ekonomi dari Ngawi

Kisah Awicho menjadi bukti nyata bahwa semangat kepahlawanan juga hadir dalam dunia usaha. Melalui kolaborasi dan pendampingan yang berkelanjutan, BNI terus mendorong lahirnya pahlawan-pahlawan ekonomi baru yang mampu membangun kemandirian dan kesejahteraan masyarakat dari akar rumput. Dengan semangat ini, BNI berkomitmen melanjutkan perjuangan para pelaku UMKM di seluruh penjuru negeri, menyalakan api perjuangan baru bagi kemajuan ekonomi bangsa. (*)

Sumber: